NILAI-NILAI DAKWAH ISLAM PADA PELAKSANAAN TRADISI RATIB SAMAN PADA MASYARAKAT DESA BUNGA TANJUNG
Skripsi ini berjudul “Nilai-nilai Dakwah Islam Pada Pelaksanaan Tradisi Ratib Saman Studi kasus Pada Masyarakat Desa Bunga Tanjung” Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang pelaksanaan tradisi Ratib Saman di Desa Bunga Tanjung dan pandangan al-Qur‟an terhadap tradisi Ratib Saman tersebut. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan yakni penelitian yang dilakukan secara sitematis dengan mengangkat data yang ada di lapangan dengan hasil penelitian berupa kata, kalimat, gambar ataupun skema.