Biologi

PENGARUH PEMBELAJARAN DARING VIA WHATSAPP TERHADAP PRESTASI BELAJAR IPA PADA KELAS VIII SMP NEGERI 26 KERINCI

Submitted by admin on Thu, 01/04/2024 - 11:49
Selama masa pandemi covid 19 SMP Negeri 26 Kerinci mengupayakan pelaksanaan pembelajaran secara daring atau PJJ untuk mendukung upaya pemerintah dalam memutus rantai penyebaran virus corona. Namun, dari hasil studi pendahuluan diketahui bahwa prestasi belajar IPA siswa kelas VIII di SMP Negeri 26 Kerinci masih rendah dikarenakan sulitnya siswa dalam mengoperasikan aplikasi dalam pembelajaran daring sehingga pembelajaran tidak dapat diikuti dengan baik.
Penulis
Koleksi

HUBUNGAN ANTARA KETERAMPILAN MENGAJAR GURU BIOLOGI TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA DI SMP NEGERI 6 SUNGAI PENUH

Submitted by admin on Thu, 01/04/2024 - 11:47
keterampilan mengajar guru biologi dapat dikatakan sangat baik sehingga motivasi belajar siswa menjadi meningkat yang dapat dikatakan dalam kategori baik. Dalam pembelajaran guru sebagai fasilitator untuk membimbing siswa dalam belajar sehingga hal ini sangat memungkinkan siswa untuk terlibat aktif dalam belajar sebab dia berpikir dan menggunakan kemampuan untuk mencari informasi. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana hubungan antara keterampilan mengajar guru biologi terhadap motivasi belajar siswa di SMP Negeri 6 Sungai Penuh.
Penulis
Koleksi

PENGARUH METODE ICE BREAKING DISERTAI MEDIA BELAJAR KREATIF BERBASIS ECOPRENEURSHIP DALAM PEMBELAJARAN BIOLOGI TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA DI SMA NEGERI 3 SUNGAI PENUH

Submitted by admin on Thu, 01/04/2024 - 11:46
Penggunaan metode ice breaking disertai media belajar kreatif berbasis ecopreneurship siswa di SMA N 3 Sungai Penuh sangat dibutuhkan, agar proses pembelajarannya tidak vacum dan membosankan. Terutama dalam meningkatkan prestasi belajar siswa. Hal ini terlihat dari interaksi siswa ketika guru sedang menjelaskan materi di depan kelas. Guru hanya fokus menjelaskan materi yang di ajarkan tanpa memperhatikan apakah siswa juga memperhatikan guru di depan kelas atau tidak.
Koleksi

ANALISIS PEMBELAJARAN DARING TERHADAP KEJENUHAN BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA SMP NEGERI 11 SUNGAI PENUH DITENGAH PANDEMI COVID-19

Submitted by admin on Thu, 01/04/2024 - 11:43
Selama proses pembelajaran daring siswa tidak terlepas dari problematika yang ada dilingkungan belajar, dan hal yang kerap kali dialami siswa salah satunya adalah rasa bosan saat belajar. Rasa bosan selama proses pembelajaran daring dapat membuat kejenuhan dalam belajar itu sendiri. Kejenuhan yang terjadi secara terus menerus menyebabkan hilangnya konsentrasi siswa dalam proses belajar.
Penulis
Koleksi

ANALISIS KEMAMPUAN LITERASI SAINS MAHASISWA JURUSAN TADRIS BIOLOGI IAIN KERINCI PADA MATA KULIAH EVOLUSI

Submitted by admin on Thu, 01/04/2024 - 11:33
This study aims to determine: the scientific literacy ability of 5th semester students of Biology IAIN Kerinci in the Evolution course. This type of research uses quantitative research with a descriptive research design.
Penulis
Koleksi

PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN BIOLOGI BERBASIS FREE INQUIRY LABORATORY UNTUK MENGAKOMODASI KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA

Submitted by admin on Thu, 01/04/2024 - 11:32
Penelitian ini bertujuan Untuk mengetahui kelayakan Pengembangan Modul Pembelajaran Biologi Berbasis Free Inquiry Laboratory Untuk Mengakomodasi Keterampilan Proses Sains Siswa sebagai bahan ajar. Jenis penelitian ini adalah penelitian Research and Depelopment (R&D). prosedur penelitian ini menggunakan pengembangan model Four-D, Adapun langkahlangkah penelitian meliputi 1) Define, 2) Design, 3) Development. Inti dari penelitian pengembangan adalah adanya validasi dan revisi terhadap perangkat pembelajaran yang dikembangkan.
Koleksi

PENGEMBANGAN MAJALAH BIOLOGI BERBASIS DIGITAL PADA MATERI SEL UNTUK SISWA KELAS XI MIPA MAN 1 KERINCI

Submitted by admin on Thu, 01/04/2024 - 11:21
Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan produk berupa bahan ajar sesuai dengan kebutuhan peserta didik, serta untuk mengetahui kelayakan dan kemenarikan produk berupa majalah biologi berbasis digital ini sebagai bahan ajar pada materi sel dari hasil pengembangan. Jenis penelitian ini merupakan penelitian dan pengembangan (Research and Development) dengan menggunakan tahapan 4D yang dikembangkan oleh Thiagarajan. Dimana tahap 4D terdiri dari Define (pendefinisian), Design (Perancangan), Develop (pengembangan), dan Dissiminate (Penyebaran).
Koleksi

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN HOME VISIT (KUNJUNGAN RUMAH) DALAM PEMBELAJARAN IPA SISWA KELAS VIII DI SMP NEGERI 12 SUNGAI PENUH

Submitted by admin on Thu, 01/04/2024 - 10:26
Berdasarkan data dan hasil penelitian yang didapatkan dan setelah melakukan penelitian, maka dapat disimpulkan secara umum bahwa proses penerapan pembelajaran Home Visit (Kunjungan Rumah) dalam pembelajaran IPA siswa SMP Kelas VIII di SMP Negeri 12 Sungai Penuh, yaitu sebagai berikut: 1.
Penulis
Koleksi

KAJIAN ETNOBOTANI PEWARNA ALAMI BATIK DI DESA SIMPANG TIGA HAMPARAN RAWANG SEBAGAI SUMBER BELAJAR BIOLOGI

Submitted by admin on Thu, 01/04/2024 - 10:19
Batik adalah corak atau gambar diatas kain yang dilakukan dengan bahan lilin/malam sebagai perintang warna dan pembentukan motif. Komponen penting dalam kegiatan membatik adalah pewarnaan. Sejak zaman dahulu, sumber daya alam sudah memberikan banyak manfaat bagi kehidupan, salah satunya tumbuhan digunakan dalam kerajinan batik di Desa simpang tiga hamparan rawang sebagai penghasil warna alami.
Penulis
Koleksi

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING TERHADAP KOMPETENSI BELAJAR SISWA KELAS X SMA NEGERI 5 KOTA SUNGAI PENUH

Submitted by admin on Thu, 01/04/2024 - 10:00
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh Peran dari guru sebagai pembimbing bertolak dari banyaknya siswa yang bermasalah. Dalam belajar tentunya banyak perbedaan, seperti adanya siswa yang mampu mencerna materi pelajaran, ada pula siswa yang lambat dalam mencerna materi pelajaran.
Penulis
Koleksi