Pendidikan

OPTIMALISASI PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM PENANGGULANGAN JUVENILE DELINQUENCY DI SMP NEGERI 1 KERINCI

Submitted by admin on Thu, 12/28/2023 - 10:21

Penelitian ini dilatarbelakangi yaitu dari sekian banyak tantangan Pendidikan, Juvenile delinquency (Kenakalan remaja) merupakan salah satu permasalahan yang selalu ditemui di hampir semua Lembaga Pendidikan. Adapun bentuk Juvenile delinquency (Kenakalan remaja) yang terjadi di SMP Negeri 1 Kerinci masih termasuk kedalam kenakalan biasa, seperti sering terlambat dan membolos, melakukan perusakan seperti mencoret-coret meja dan tembok, mengganggu teman, menentang guru dan berkelahi dengan teman.

Koleksi

Upaya guru mengatasi kesulitan belajar siswa dalam pembelajaran pendidikan agama islam di masa Pandemi covid-19 di smp ngeri 34 kerinci

Submitted by admin on Thu, 12/28/2023 - 10:15

Latar belakang masalah kegiatan pembelajaran mata pelajaran pendidikan agama Islam selama masa covid 19 secara umum dilaksanakan secara daring atau online, sehingga menimbulkan kesulitan bagi siswa dalam menerima dan memahami materti yang disampaikan oleh guru dan menyebabkan hasil belajar pendidikan agama Islam kurang memuaskan, rendahnya hasil belajar ini disebabkan karena tidak semua siswa dapat mengikuti kegiatan pembelajaran secara daring atau online karena tidak semua siswa memiliki HP yang bisa mengkases internet, kurangnya sinyal internet di tempat tinggal siswa, mahalnya kuota inte

Koleksi

Kompetensi pedagogik guru dalam pemanfaatan media pembelajaran untuk meningkatkan minat belajar siswa di sekolah menengah atas (sma) Negeri 3 sungai penuh

Submitted by admin on Thu, 12/28/2023 - 09:58

Keberhasilan suatu proses belajar mengajar terutama dalam pembelajaran agama Islam sangat ditentukan oleh media pembelajaran yang digunakan. Namun, dalam mewujudkan keberhasilan tersebut timbul permasalahan yaitu guru masih monoton dalam penggunaan media pembelajaran. sebagian besar siswa kurang perhatian pada saat proses pelajaran berlangsung, siswa terlihat bosan dan kurang semanagat dalam proses pembelajaran hal ini terindentifikasi dengan rasa kuarang ketertarikan sisiwa untuk menjawab pertanyaan dari guru.

Koleksi

Peran orang tua dalam membimbing anak remaja melalui pembiasaan ibadah dalam perspektif konseling keluarga di desa dujung sakti kecamatan koto baru

Submitted by admin on Thu, 12/28/2023 - 09:55

1. Bentuk-bentuk peran bimbingan orang tua terhadap anak remaja melalui pembiasaan ibadah di Desa Dujung Sakti Kecamatan Koto Baru adalah melalui metode keteladanan, metode pembiasaan, metode pemberian nasehat, metode dengan pemberian perhatian, metode pengawasan, metode pemberian hadiah dan hukuman, dan metode menuruti segala kemauan anak. 2.

Koleksi

NILAI-NILAI PENDIDIKAN ISLAM DALAM TRADISI PEMBAGIAN PANYANDA DI DESA SIULAK PANJANG KECAMATAN SIULAK

Submitted by admin on Thu, 12/28/2023 - 09:41

Penelitian ini berjudul Nilai-nilai Pendidikan Islam dalam Tradisi Pembagian Panyandadi Desa Siulak Panjang Kecamatan Siulak. Berlatar belakang banyak yang menganggap pembagian panyanda bertentangan dengan nilai Islam dan tidak memiliki nilai pendidikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pelaksanaan dan nilai-nilai pendidikan Islam yang terkandung dalam tradisi pembagian panyanda di Desa Siulak Panjang Kecamatan Siulak. Penelitian ini menggunakan metode Kualitatif dengan pendekatan Etnografi.

Koleksi

ANALISIS PENERAPAN METODE TUTOR SEBAYA TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA AL-QUR’AN SISWA PADA PEMBELAJARAN TAHFIDZ QUR’AN DI KELAS VII MTsN 1 SUNGAI PENUH

Submitted by admin on Thu, 12/28/2023 - 09:39

ANNADA PUSPITA SARI: ANALYSIS OF THE APPLICATION OF PEER- TUTOR METHOD ON STUDENTS' READING ABILITY IN THE QUR'AN IN TAHFIDZ-QUR'AN LEARNING IN CLASS VII MTsN 1 SUNGAI PENUH ABSTRACT This research concerns the ANALYSIS OF THE APPLICATION OF THE PEER- TUTOR METHOD TO STUDENTS' READING ABILITY IN THE QUR'AN IN TAHFIDZ-QUR'AN LEARNING IN CLASS VII MTsN 1 SUNGAI PENUH. The type of research used is qualitative research with descriptive research. The formulation of the problem is as follows: 1.

Koleksi

EFEKTIVITAS SHOLAT ZUHUR BERJAMAAH DALAM MEMPERERAT HUBUNGAN TALI SILAHTURAHMI ANTARA SISWA DAN SISWI DI MA RAUDLATUL ULUM KAYU ARO

Submitted by admin on Thu, 12/28/2023 - 09:34

Sholat berjamaah di jadikan sebagai wahana pengikat dan pengerat ikatan kekerabatan antara seorang imam dengan makmumnya, antara makmum dengan imam, atau pun pengerat jalinan persahabatan antara makmum (jamaah) itu sendiri. Sehingga tercipta lah tali silaturahmi yang kuat dan kokoh. Upaya untuk menanamkan sikap disiplin dalam pendidikan sholat tidak terlepas dari motivasi seorang guru kepada siswanya, yaitu upaya seorang guru dalam memberikan bimbingan kepada siswa sejak dini untuk tekun, bergairah dan tertib melaksanakan sholat secara ikhlas terhadap Allah swt. dalam sepanjang hidupnya.

Koleksi

MOTIVASI ORANG TUA MEMILIH SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU UNTUK PENDIDIKAN ANAK DI SD IT NURUL QUR’AN

Submitted by admin on Thu, 12/28/2023 - 09:25

ABSTRAK Naliza, Sentia. 2022. Motivasi Orang Tua Memilih Sekolah Dasar Islam Terpadu Untuk Pendidikan Anak SD IT Nurul Qur‟an. Skripsi. Jurusan Pendidikan Agama Islam, Institut Agama Islam Negeri Kerinci. (I) Dr.

Penulis
Koleksi

Pemahaman siswa tentang bullying dalam kegiatan humor pada kelas viii smp negeri 7 kerinci

Submitted by admin on Thu, 12/28/2023 - 09:22

Skripsi ini berjudul “Pemahaman Siswa Tentang Bullying Dalam Kegiatan Humor Pada Kelas VIII SMP Negeri 7 Kerinci”. Bullying, dapat didefinisikan sebagai perilaku negatif dengan maksud menyakiti atau mengganggu, terjadi berulang, dan melibatkan individu-individu dengan ketidakseimbangan kuasa.

Koleksi

POLA ASUH PEMBINA DALAM MENINGKATKAN KEDISIPLINAN ANAK DI PANTI ASUHAN YATIM PUTERI MUHAMMADIYAH KOTA SUNGAI PENUH

Submitted by admin on Thu, 12/28/2023 - 09:20

Penelitian ini dilatar belakangi oleh adanya anak-anak yang tinggal dipanti asuhan ada yang belum berperilaku baik, hal ini ditunjukkan anak yang masih kurang patuh terhadap peraturan yang ada dan tidak mau bertanggung jawab atas tugas yang diberikan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Pola Asuh Pembina Dalam Meningkatkan Kedisiplinan Anak di Panti Asuhan Yatim Puteri Muhammadiyah Kota Sungai Penuh. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif. Informan kunci dalam penelitian ini adalah Ketua Pengurus Panti Asuhan Yatim Puteri Muhammdiyah Kota Sungai Penuh.

Penulis
Koleksi