Deskripsi/Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pemahaman masyarakat tentang
riba, keputusan masyarakat dalam berhutang dengan sistem riba, dan pengaruh
pemahaman masyarakat Desa Penawar mengenai riba terhadap keputusan
berhutang dengan sistem riba. Jenis penelitian ini adalah mix method. Responden
dengan menggunakan teknik non probability sampling. Data diperoleh melalui
observasi, wawancara, dan kuesioner. Hasil data wawancara menunjukkan bahwa
pemahaman masyarakat tentang riba sudah cukup bagus.
Hasil uji hipotesis menunjukkan nilai t hitung (0,721) < t tabel (2,01)
dengan nilai probabilitas sebesar 0,474 > yang berarti 0,05 H0 diterima. Artinya
pemahaman tentang riba tidak berpengaruh signifikan terhadap keputusan
berhutang dengan sistem riba. Namun, pada penelitian ini masyarakat sudah
memahami dan mengetahui tentang riba namun masih tetap melakukan praktik
utang-piutang yang disertai dengan riba.
Files
| Attachment | Size |
|---|---|
| SKRIPSI_ANDINA PUTRI_074947.pdf | 1.99 MB |
Karya Lainnya
Saat ini belum ada karya lain dari penulis yang sama.
Berdasar Subject
Berdasar Tags
Saat ini belum ada karya lainnya berdasar kategori ini.