Deskripsi/Abstract
Kehadiran buku ini merupakan momentum yang sangat tepat sekali, di tengah bangsa Indonesia melakukan formulasi terhadap identitas dan entitas pendidikan yang penuh dinamika. Pada tataran konsep dan teori bicara pendidikan tidak akan tuntas. Sebab pendidikan berhubungan dengan manusia sebagai subjek dan objek, maka sangat diperlukan inovasi untuk melakukan perubahan kearah yang lebih baik di tengah percaturan globalisasi yang sangat dinamis.
Buku yang di hadapan Anda ini merupakan sebuah ikhtiar untuk “membumikan” nilai-nilai karakter (akhlak mulia) sebagai elan vital dalam institusi pendidikan. Maka buku yang berjudul: “Manajemen dan Kepemimpinan Pendidikan Islam: Transpormasi Nilai-Nilai Karakter,” sebuah dedikasi mengembalikan marwah pendidikan Islam yang dicitrakan Izzatul Islam wal Muslimin
Koleksi
Subject
Files
WAWASAN AL-QUR'AN DAN HADITS TENTANG KARAKTER.pdf
Downloaded 1 time
Karya Lainnya
Berdasar Subject
Berdasar Tags
Saat ini belum ada karya lainnya berdasar kategori ini.