ILMU FALAK MENYELAMI ARAH KIBLAT DAN PROBLEMATIKANYA
Buku ini merupakan salah satu karya terbaik dalam bidang ilmu falak yang fokus pada subtema yang
sangat menarik tentang arah kiblat. Tidak hanya itu, buku ini mempersembahkan beragam metode
penentuan arah kiblat yang disajikan secara komprehensif. Terdiri dari 9 bab yang meliputi pendapat
ulama terkemuka mengenai arah kiblat, pentingnya pemahaman arah kiblat dalam menyempurnakan
salat, serta penggunaan instrumen yang sah dan akurat dalam mengukur arah kiblat.