PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN CHILDREN LEARNING IN SCIENCE CLIS TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN BIOLOGI DI SMP NEGERI 7 KOTA SUNGAI PENUH
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Children Learning In Science (CLIS) Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Biologi Di SMP Negeri 7 Sungai Penuh di Kelas VIII. Penelitian ini menggunakan pendekatan Kuantitatif, sebagai upaya untuk memberi jawaban atas permasalahan yang telah dibentangkan, karena sifatnya menggunakan pendekatan Eksperimen berupa Quasi Experimental Design.
Penulis
Koleksi