Anggita Pratami

PENERAPAN METODE PRAKTIKUM UNTUK MENINGKATKAN SIKAP ILMIAH DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS PADA MAPEL BIOLOGI KELAS XI DI SMAN 1 SUNGAI PENUH

Submitted by admin on Fri, 01/19/2024 - 09:04

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan metode praktikum dapat meningkatkan sikap ilmiah dan keterampilan proses sains pada mata pelajaran biologi. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan desain penelitian yang digunakan yaitu Quasy-experimental design dengan model randomized two-group design. Analisis data menggunakan angket dan tes dengan sampel berjumlah 68 orang peserta didik kelas XI MIPA 4 dan XI MIPA 7 SMAN 1 Sungai Penuh.

Penulis
Koleksi