EFEKTIVITAS LAYANAN PENGUASAAN KONTEN DENGAN PENDEKATAN MUHASABAH DALAM MENGURANGI PROKRASTINASI AKADEMIK SISWA
Penelitian ini dilatarbelakangi adanya indikasi prokrastinasi akademik pada siswa yang mana dapat berpengaruh negatif bagi siswa itu sendiri. Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap: 1) Tingkat prokrastinasi akademik siswa sebelum dilaksanakan layanan penguasaan konten dengan pendekatan muhasabah. 2) Tingkat prokrastinasi akademik siswa setelah dilaksanakan layanan penguasaan konten dengan pendekatan muhasabah.
Penulis
Koleksi