KEGIATAN EKSTRAKURIKULER ROHANI ISLAM DALAM PEMBENTUKAN KARAKTER RELIGIUS SISWA DI SMPN 7 KERINCI TANJUNG TANAH TAHUN AJARAN 2021/2022
Globalisasi yang terjadi saat ini membawa masyarakat Indonesia
melupakan pendidikan karakter bangsa. Padahal, pendidikan karakter merupakan
suatu pondasi bangsa yang sangat penting dan perlu ditanamkan sejak dini kepada
anak-anak. Oleh karena itu, salah satu yang di terapkan adalah pembentukan
karakter religius siswa melalui kegiatan keagamaan sebagaimana di SMPN 7
Kerinci Tanjung Tanah bagaimana pembentukan karakter religius siswa melalui
kegiatan keagamaan di SMPN 7 Kerinci Tanjung Tanah.
Penulis
Koleksi