FIKA APRIYENTI

MINAT BELAJAR MAHASISWA BROKEN HOME (Studi Kasus pada Mahasiswa Jurusan Pendidikan Agama Islam (PAI) IAIN Kerinci)

Submitted by admin on Mon, 04/29/2024 - 15:14
Penelitian ini dilakukan karena Mahasiswa yang berlatar belakang broken home memiliki kriteria permasalahan yang berbeda-beda hal ini dibuktikan pada keluarga mahasiswa broken home tersebut menyangkut pada perekonomian keluarga, dan unsurperbedaan pendapat dari kedua belah pihak orang tua. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Minat Belajar Mahasiswa Broken Home (Studi Kasus Pada Mahasiswa Jurusan Pendidikan Agama Islam (PAI) IAIN Kerinci). Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif.
Penulis
Koleksi