Fardinal

MUTU PENDIDIKAN ISLAM: JENIS KESISTEMAN, KONSTRUKSI KESISTEMAN , DAN BERFIKIR KESISTEMAN

Submitted by admin on Thu, 05/19/2022 - 08:51

Dalam meningkatkan Mutu Pendidikan Islam sangat di perlukan Perubahan dan usaha yang lebih baik lagi, di karenakan tantangangan zaman yang akan datang menuntut lembaga pendidikan islam untuk mengikuti perkembangan zamannya, untuk menumbuhkan kepercayaan dan minat masyarakat sangat perlu peningkatan Mutu pendidikan itu sendiri, agar anak anak yang mereka titipkan pada Lembaga pendidikan Islam mampu bersaing dan mampu mengahadapi era saat ini.

Penulis
Koleksi