ASTI NOPITA

IMPLEMENTASI KARAKTER KERJA KERAS MELALUI PROGRAM TAHFIZD DI SD ISLAM MUTIARA AL MADANI

Submitted by admin on Thu, 04/25/2024 - 10:29
Beberapa problem dalam kegiatan siswa dalam melakukan program tahfiz yaitu ada beberapa santi yang malas, tidak sabar, dan berputus asa dalam menghapal alqur‟an, Ada juga siswa yang merasa bosan akan menimbulkan kemalasan dalam diri untuk menghafal dan murojaah Al-Qur‟an termasuk. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Implementasi Karakter Kerja keras Melalui Program Tahfizd di SD Islam Mutiara Al Madani. Metode penelitian yang digunakan oleh peneliti dalam penelitian ini adalah metode kualitatif.
Penulis
Koleksi