PENGARUH LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DALAM MENINGKATKAN SELF EFFICACY SISWA KELAS IX SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 8 SUNGAI PENUH
Penelitian ini dilatar belakangi oleh adanya peserta didik yang mengalami
masalah self efficacy yang rendah, hal ini ditandai dengan peserta didik masih
kurang aktif berdiskusi di kelas, peserta didik masih ada yang mencontek ketika
mengerjakan tugas yang di berikan guru, Peserta didik kurang percaya diri dengan
kemampuan yang dimilikinya. Sehingga perlu dilakukan penelitian dengan judul
pengaruh layanan bimbingan kelompok dalam meningkatkan self efficacy siswa
kelas IX SMP Negeri 8 Sungai Penuh tahun ajaran 2022/2023.
Penulis
Koleksi